Kali ini saya akan memberikan sebuah sinopsis film untuk kalian, dari sutradara Terrence Malick yang berjudul The Tree of Life. Film ini bukan film populer yang dengan mudah disukai oleh khalayak ramai, namun The Tree of Life adalah film berkualitas. Terbukti dari penghargaan yang didapatkannya yaitu Piala Palem Emas Festival Film Cannes 2011, film ini juga dipuji-puji banyak kritikus film sedunia (85 % skor RottenTomatoes). Jadi bagaimana kisahnya sehingga bisa sampai dipuji-puji banyak kritikus film begitu? The Tree of Life sebenarnya hanyalah kisah perjalanan sebuah keluarga dalam mengarun
Sinopsis dan Trailer NOAH Band : Awal Semula
Kabar gembira bagi kalian penggemar Band NOAH, karena Film perdana mereka telah tayang di bioskop nasional. Yeeee…!!! memang sebuah kegembiraan tersendiri jika band kesukaan bisa tampil main film, dan saat ini adalah band NOAH yang mempersembahkan film mereka untuk para SAHABAT NOAH (sebutan untuk fans NOAH). Noah adalah sebuah grup band yang terbilang sangat sukses di industri musik Indonesia. Mengusung nama baru dari nama Peterpan yang memang sudah sangat dikenal di hati para pencinta musik Indonesia tak membuat Ariel, dkk susah untuk kembali merajai pentas musik Indonesia. Kesuksesan inila
Label:
Based on True Story,
Drama
Sinopsis dan trailer Captain Phillips (2013) Tom Hanks
Apa kabar? update sinopsis kali ini adalah film Captain Phillips yang disutradarai oleh Paul Greengrass yang telah sukses menyutradari film The Bourne Ultimatum pada 2007 silam. Film action persembahan Columbia Pictures ini berdurasi sepanjang 134 menit dan telah rilis pada 11 Oktober 2013 kemarin. Film ini dibintangi oleh Tom Hanks yang bisa dipastikan merupakan film berkelas seperti film-film Tom Hanks lainnya seperti Philadelphia, Forest Gump, Apollo 13 atau Saving Private Ryan. Film Captain Phillips ini dibuat berdasarkan kisah nyata yang diambil dari buku yang berjudul A captain’s
Label:
Action,
Adventure,
Based on True Story,
Drama
Sinopsis dan Trailer Film Gravity (2013)
Hai..hai..sudah beberapa hari gak update sinopsis (lagi banyak gangguan..hehe), sekarang saatnya melepaskan hasrat mereview (errr…). Film yang akan kita baca kali ini adalah film tahun 2013 yang berarti masih baru-baru aja keluar, judulnya adalah Gravity. Di film ini bertaburan bintang-bintang ternama yang pasti akan membuat film semakin menarik dan menjadi wajib tonton, wajah-wajah tak asing seperti Sandra Bullock dan George Clooney memperkuat film ini. Lalu bagaimanakah ceritanya? yuk, kita simak. Sinopsis Ryan Stone (Sandra Bullock) adalah seorang insinyur medis yang melakukan misi pertam
Captain America: The Winter Soldier (2014) Sinopsis dan Trailer
Kalian penggemar Captain America? Berita bagus untuk kalian karena Captain Amerika akan hadir di film keduanya berjudul Captain Amerika: The Winter Soldier, apa kalian sudah tahu tentang ini? yah, memang bukan kabar baru, tapi tak apalah saya ceritakan sekarang, lebih baik telat daripada enggak, kan? hehe.. Captain Amerika di film perdananya berhasil mendapatkan perhatian dari banyak penggemar film, dan karena itu pula sekuel ini dihadirkan. Harapan kita adalah semoga di film kedua ini akan menyajikan tontonan yang lebih seru, bagus dan menyenangkan. Film dari Marvel Studio ini akan tetap men
Label:
Action,
Fantasi Fiction,
Superhero
Sinopsis dan trailer The Hunger Games Catching Fire (2013)
Sinopsis dan trailer The Hunger Games Catching Fire (2013) menjadi pilihan untuk saya angkat kali ini, film kedua dari sekuel pertamanya The Hunger Games yang telah menuai banyak pujian dan telah menghasilkan hampir $700 juta diseluruh dunia ini adalah film yang ditunggu-tunggu. Mungkin karena film pertamanya yang berhasil jadi banyak orang mengharapkan film kedua akan lebih bagus lagi. well, we’ll see it soon. Film garapan Francis Lawrence ini adalah film yang sangat ditunggu-tunggu para fans The Hunger Games. Yep, langsung saja kita menuju sinopsisnya. Sinopsis Kisah dimulai setelah Katniss
Label:
Action,
Adventure,
Fantasi Fiction,
Sci-fi
Sinopsis dan Trailer Sokola Rimba
Sudah pernah mendengar judul ini? atau apakah kalian tahu yang siapakah Butet Manurung? Nah, kalau ada yang tahu berarti kalian sudah tahu inti ceritanya, sedangkan buat yang belum tahu berikut ini saya kasih informasi tentang film terbaru garapan Riri Riza yang berduet dengan Mira Lesmana berjudul Sokola Rimba. Untuk promonya sendiri sudah tayang di bioskop, jadi kia tinggal menunggu filmnya hadir. Sinopsis Kisah Butet Manurung dimulai ketika dia berada di Jambi, diceritakan Butet Manurung yang diperankan oleh Prisa Nasution hampir tiga tahun bekerja di sebuah lembaga konservas
Label:
Adventure,
Based on True Story,
Drama
Vicky Cristina Barcelona
Halo, sudah lama sekali saya gak update film, nah sekarang saatnya untuk Vicky Cristina Barcelona menceritakan kisahnya, diperankan oleh Rebecca Hall, Vicky berlibur bersama temannya Cristina, yang diperankan oleh Scarlett Johansson di Barcelona. Sebuah film drama yang menampilkan penampilan dari banyak actor dan aktris yang memukau. Sebut saja, Javier Bardem, Penélope Cruz, Kevin Dunn, Patricia Clarkson. Nama yang sudah beken ini menjadikan kekuatan tersendiri untuk film ini. Nah, daripada bertele-tele mengenalkan orang yang sudah terkenal, kita langsung saja ke sinopsisnya..ini dia.
Barce
Label:
Drama
Sinopsis The Shawsank Redemtion (1994)

Apa kabar, kali ini The Shawshank Redemption adalah film pilihan saya untuk di review, film tahun 1994 yang diadaptasi dari sebuah cerita pendek karya pengarang Stephen King ini memiliki daya tarik yang kuat yaitu kecerdikan tokohnya dalam menjalani hari-harinya sebagai napi.
Sinopsis
Kisahnya bermula, saat seorang bankir muda yang tengah naik karirnya, Andy Dufresne (Tim Robbins), divonis hukuman penjara dua kali seumur hidup oleh pengadilan. Lantaran berdasarkan bukti yang diketemukan, menunjukkan bahwa dia adalah pembunuh istrinya dan juga pria yang menjadi selingkuhannya. Kemudian dia
Sinopsis Film The Terminal (2004)

Apa kabar, Film berikut ini akan sangat menghibur kita di tengah-tengah hiruk-pikuknya keadaan di sekitar kita. Film bergenre drama komedi dan cenderung satir yang diproduksi tahun 2004 ini terinspirasi oleh kisah nyata seorang pengungsi Iran, Mehran Karimi Nasseri yang tinggal di Bandar Udara Charles de Gaulle, dekat Paris sejak 1998 karena bukti pengungsinya dicuri. Meski disutradarai oleh spesialis film fiksi-ilmiah, Steven Spielberg, The Terminal tidak mengecewakan sebagai film drama.
Dibintangi oleh aktris Catherine Zeta-Jones dan aktor peraih Piala Oscar, Tom Hanks, film ini tidak bi
Sinopsis dan Trailer A Beautiful Mind (2001)

Apa kabar, setelah lama tidak menulis review, rasanya kangen untuk menulis lagi. Nah, Film yang satu ini baru saya tonton kemarin, sebenarnya film lama tapi saya baru tahu kemarin. Film Based On True Story berjudul A Beautiful Mind ini merupakan film yang bisa membuat kita terbawa dalam filmnya sehingga kita bisa mersakan kebingungan yang dirasakan oleh pemeran utama. A Beautiful Mind mengisahkan seorang matematikawan John Nash peraih nobel dalam bidang ilmu ekonomi pada tahun 1994, yang diperankan sempurna oleh Russel Crowe. Film ini merupakan peraih Academy Award.
Sinopsis
Seorang matema
Label:
Based on True Story,
Drama,
Fantasi Fiction
Sinopsis Despicable Me 2 (2013)

Apa kabar,
Kali ini saya akan membahas film Despicable Me yang telah memuaskan penonton di seluruh dunia pada tahun 2010, dengan pendapatan lebih dari $ 540 juta dan menjadi 10 besar film animasi terbaik dalam sejarah AS. tapi, Despicable Me yang akan saya bahas adalah sekuelnya yang kedua yang akan rilis di Hollywood tanggal 3 juli 2013 mendatang.
Yep, Despicable Me 2 yang disutradarai Pierre Coffin dan Chris Renaud ini akan tetap menyajikan aksi Gru (Steve Carell) dan tiga gadis kecilnya. Namun kali ini akan muncul sosok penjahat baru yang diisi suaranya oleh Al Pacino. Ini merupakan deb
Sinopsis film Cloud Atlas (2012)

Apa kabar,
kali ini saya akan memberikan review Cloud Atlas yang menurut saya sangat mengagumkan bagaimana film ini berjalan, sebenarnya film ini sudah dirilis tahun 2012 kemarin tapi baru muncul di bioskop indonesia tahun ini, 2013. Cloud Atlas adalah 6 film yang dijadikan satu, dengan menggandeng sederet nama artis besar seperti Tom Hanks, Halle Berry, Hugo Weaving, Jim Broadbent, Jim Sturgess, Susan Sarandon, dan Hugh Grant. Film dengan durasi hampir 3 jam ini memang memiliki 6 cerita yang sama sekali berbeda namun memiliki hubungan satu dengan yang lain, dengan sutradara Tom Tykwer (“R
Label:
Action,
Adventure,
Drama,
Fantasi Fiction
Sinopsis film Man of Steel

Apa kabar,
Ada banyak ulasan yang sangat positif tentang Superman 2013, banyak dari mereka yang ngaku sudah lihat screeningnya Man Of Steel. Sebagian besar ulasan awal datang dari sumber-sumber anonim di media-media sosial, sehingga tidak ada yang tahu pasti kebenaranya. Ada juga beberapa yang mengaku telah berbicara dengan seseorang di industri perfilman yang telah melihat film ini.
Namun, ulasan terbaru dari Man of Steel datang langsung dari sumber yang pasti telah melihat film Man of Steel. Dalam sebuah wawancara dengan Collider.com , Legendary Pictures CEO Thomas Tull berbagi
Sinopsis & Trailer Film Not One Less (1998)

Apa kabar, kemarin ketika saya mulai kehabisan film untuk ditonton karna belum ‘shoping’, saya dikasih teman sebuah film yang menurut saya sangat inspiratif. Judulnya “Not One Less”, sebuah film dari negri Cina yang dibuat tahun 1998 berdasarkan skenario yang ditulis oleh novelis Cina Shi Xiangsheng. Not One Less bercerita tentang kehidupan masyarakat Cina lapisan bawah, khususnya di sebuah sekolah miskin.
SINOPSIS
Not One Less menceritakan tentang seorang gadis, Wei Minzhi (Wei Minzhi) berusia 13 tahun yang menjadi guru pengganti pada sebuah sekolah dasar di satu desa terpencil di Provins
Label:
Drama
Sinopsis & Trailer film Premium Rush (2012)

Apa kabar, Review dan sinopsis kali ini datang dari aktor kita Joseph Gordon-Levitt. Joseph Gordon-Levitt yang berperan lebih baik dari waktu ke waktu memang patut di acungi jempol, dia dapat mendalami perannya dengan mengaggumkan. Sebagai contohnya adalah perannya di film Premium Rush (2012), Joseph Gordon-Levitt berperan sebagai Wilee, seorang pria yang bekerja sebagai kurir di kota New York, Amerika Serikat. Wilee adalah mahasiswa hukum yang lebih memilih untuk keluar dari universitas karena dia benci berpakaian rapi dan bekerja sepanjang hari di kantor. Wilee adalah pemuda yang bebas –In
Sinopsis Enemy OF The State (1998)

Apa kabar, Will Smith seperti yang kita tahu, adalah aktor berbakat yang membintangi film-film keren. Termasuk, film yang satu ini, berjudul Enemy of the State yang dirilis tahun 1998, dari judulnya kita tahu kemana film ini akan melangkah. Yep, Politik, CIA, FBI, NSA pasti terlintas di pikiran kita dan itu tidak salah.
SINOPSIS
Robert Clayton Dean (Will Smith) adalah seorang pengacara sukses yang tinggal bersama istri dan seorang anaknya, awal mula kisah Robert Clayton Dean baik-baik saja, hingga akhirnya dia bertemu dengan seorang teman lama di jalan. Ia tidak tahu
Label:
Action
Sinopsis dan Trailer : Argo (2013)

Apa kabar, Ben Affleck adalah seorang aktor yang berhasil menjamah dunia sutradara, terbukti dari film yang dia garap dan dia bintangi mampu menyabet penghargaan tertinggi Oscar 2013 sebagai film terbaik. Judul film tersebut adalah Argo, Argo juga merebut penghargaan untuk kategori penyuntingan gambar terbaik dan naskah adaptasi terbaik. Argo yang diadaptasi oleh Chris Terrio dari buku The Master of Disguise (Antonio J. Mendez, 2000) dan artikel majalah Wired, Escape from Tehran: How the CIA Used a Fake Sci-Fi Flick to Rescue Americans from Iran (Joshuah Bearman, 2007) bercerita mengen
Label:
Action,
Based on True Story
Sinopsis Fast and Furious 6 (2013)

Apa kabar, kali ini Fast and Furious 6 akan mengisi kolom ini. Seperti yang kita tau, film ini adalah sekuel The Fast and Furious yang dimulai sejak 2001 dan bercerita tentang kejar-kejaran, penjahat, buronan dan yang pasti mobil cepat. Film yang rilis 24 Mei 2013 ini telah menarik banyak perhatian penonton di Indonesia, selain karena The Fast and Furious memiliki fans yang cukup banyak di Indonesia, Fast and Furious 6 menggaet aktor berbakat Indonesia Joe Taslim yang berperan sebagai Jah. Bukan peran baik yang didapatkan melainkan peran penjahat berdarah dingin yang menguasai bela dir
Sinopsis & Trailer After Earth (2013)

Apa kabar, Will Smith pernah sekali bermain satu scene bersama putranya, Jaden Smith, yaitu The Pursuit Of Happines (2006). Pada waktu itu mereka memberikan tontonan yang benar-benar bisa membuat kita betah bertahan menonton sampai akhir, dan membuat kita terpukau. Nah, karena itulah duet bapak dan anak ini selalu ditunggu-tunggu, apalagi Jaden Smith semakin matang dalam berakting, terbukti dia bermain dalam film "Karate Kid" bersama Jacky Chan. Penantian akhirnya terbayarkan juga, "After Earth" adalah judul film yang akan dirilis 7 juni 2013 mendatang ini dibintangi oleh aktor Will Smith da
Label:
Sci-fi